Kamis, 20 Oktober 2011

Prediksi : Groningen vs Twente


Prediksi Groningen vs Twente

Minggu, 23 Oktober 2011, pukul 19.30 WIB, Euroborg, Groningen

Info Tips Prediksi Skor Pertandingan Groningen vs Twente :

- Twente mengantongi enam kemenangan dari tujuh pertemuan terakhir melawan Groningen. Musim lalu Twente mampu mengalahkan Groningen 2-1 di Euroborg.

- Terakhir kali Groningen mengalahkan Twente pada bulan Oktober 2007 dengan skor 1-0.

- Groningen saat ini duduk di peringkat-8 klasemen dengan 13 poin dari sembilan pertandingan. Akhir pekan lalu Groningen menyerah 1-2 dari Heracles setelah sebelumnya berhasil mengalahkan Ajax.

- Musim ini Groningen sulit dikalahkan jika tampil di Euroborg. Dari empat laga kandang terakhir, Groningen mampu mengoleksi tiga kemenangan dan hanya sekali kalah.

- Twente belum beranjak dari peringkat-3 klasemen dengan 20 poin dari sembilan pertandingan, terpaut dua poin dari AZ di puncak klasemen.

- Twente adalah tim tersubur kedua di Eredivisie dengan koleksi 25 gol. 17 diantaranya dicetak oleh duo Marc Janko dan Luuk de Jong.

- Twente belum terkalahkan dari tujuh pertandingan terakhirnya di semua kompetisi. Terakhir mereka berhasil membantai OB 4-1 di Europa League.

- Performa Twente pada laga tandang juga cukup konsisten dengan torehan tiga kemenangan dan dua imbang dari lima laga tandang terakhir.

Head 2 Head :

23 Jan 2011 : Groningen 1-2 Twente (Eredivisie)

3 Okt 2010 : Twente 4-2 Groningen (Eredivisie)

24 Jan 2010 : Groningen 0-0 Twente (Eredivisie)

25 Okt 2009 : Twente 4-0 Groningen (Eredivisie)

22 Mar 2009 : Twente 2-1 Groningen (Eredivisie)

Lima pertandingan terakhir Groningen :

16 Oktober : Heracles 2-1 Groningen (Eredivisie)

2 Oktober : Groningen 1-0 Ajax (Eredivisie)

25 September : De Graafschap 2-3 Groningen (Eredivisie)

23 September : AZ 4-2 Groningen (KNVB Beker)

17 September : Groningen 2-0 Excelsior (Eredivisie)

Lima pertandingan terakhir Twente :

21 Oktober : OB - Twente (Europa League)

16 Oktober : RKC Waalwijk 0-4 Twente (Eredivisie)

2 Oktober : Twente 2-2 Excelsior (Eredivisie)

30 September : Twente 4-1 Wisla Krakow (Europa League)

25 September : Ajax 1-1 Twente (Eredivisie)

Prediksi Groningen vs Twente, starting XI :

Groningen : Van Loo, Ivens, Kieftenbeld, Burnet, Kappelhof, Van Dijk, Sparv, Andersson, Bacuna, Tadic, Texeira.

Twente : Marsman, Wisgerhof, Cornelisse, Tiendalli, Douglas, Landzaat, Brama, Janssen, Janko, De Jong, John.

Apa komentar anda tentang prediksi Groningen vs Twente ini? Tuliskan juga prediksi bola anda.



Sumber : http://www.sundul.com/review/prediksi-groningen-vs-twente-2011-10/


sundul.com situs sepakbola dengan berita bolaprediksi bolacuplikan goljadwal siaran bolaskor bola terlengkap.



Facebook : Visit our Fanpage


Follow us: @Sundulcom


Supported By : 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar