Kamis, 20 Oktober 2011

Prediksi : Barcelona vs Sevilla


Prediksi Barcelona vs Sevilla
Minggu, 23 Oktober 2011, pukul 03.00 WIB, Camp Nou, Barcelona

Info Tips Prediksi Skor Pertandingan Barcelona vs Sevilla:

- Musim lalu Barcelona mampu membantai Sevilla 5-0 di Camp Nou, dan bermain imbang 1-1 di Ramon Sanchez Pizjuan. Pertemuan kedua tim selalu menjadi pertandingan yang sulit diprediksi.

- Terakhir kali Sevilla mengalahkan Barcelona di Camp Nou pada bulan Januari 2010 lalu pada perdelapan final Copa del Rey.

- Saat ini Barcelona duduk di puncak klasemen dengan 17 poin dari tujuh pertandingan, poin yang sama dengan Levante di bawahnya, dan unggul satu poin atas Real Madrid di peringkat-3.

- Barcelona adalah tim tersubur di La Liga sejauh ini dengan koleksi 26 gol dari tujuh pertandingan. 10 diantaranya dicetak oleh Lionel Messi.

- Kepercayaan diri para pemain Barcelona sedang tinggi setelah mengantongi lima kemenangan beruntun di semua kompetisi. Hebatnya lagi, Barcelona mampu menjaga keperawanan gawangnya pada lima pertandingan terakhirnya, dan mencetak total 16 gol.

- Sevilla saat ini duduk di peringkat-4 klasemen dengan 15 poin dari tujuh pertandingan, terpaut dua poin dari Barcelona di puncak klasemen. Kemenangan tipis 2-1 atas Sporting Gijon akhir pekan lalu membawa Sevilla naik ke peringkat-4.

- Musim ini Sevilla belum mengantongi kemenangan tandang di La Liga. Semua laga tandang Sevilla selalu berakhir imbang.

- Sevilla dipastikan tidak akan diperkuat striker Alvaro Negredo pada laga ini karena masih dalam tahap pemulihan cedera. Musim ini Negredo telah mengoleksi tiga gol bersama Sevilla.

Head 2 Head :

14 Mar 2011 : Sevilla 1-1 Barcelona (La Liga)

31 Okt 2010 : Barcelona 5-0 Sevilla (La Liga)

22 Agt 2010 : Barcelona 4-0 Sevilla (Spanish Super Cup)

15 Agt 2010 : Sevilla 3-1 Barcelona (Spanish Super Cup)

9 Mei 2010 : Sevilla 2-3 Barcelona (La Liga)

Lima pertandingan terakhir Barcelona :

20 Oktober : Barcelona 2-0 Viktoria Plzen (Liga Champions)

16 Oktober : Barcelona 3-0 Racing Santander (La Liga)

3 Oktober : Sporting Gijon 0-1 Barcelona (La Liga)

29 September : BATE 0-5 Barcelona (Liga Champions)

25 September : Barcelona 5-0 Atletico Madrid (La Liga)

Lima pertandingan terakhir Sevilla :

17 Oktober : Sevilla 2-1 Sporting Gijon (La Liga)

2 Oktober : Atletico Madrid 0-0 Sevilla (La Liga)

24 September : Sevilla 1-0 Valencia (La Liga)

21 September : Osasuna 0-0 Sevilla (La Liga)

18 September : Sevilla 1-0 Real Sociedad (La Liga)

Prediksi Barcelona vs Sevilla, starting XI :

Barcelona : Valdes, Alves, Puyol, Abidal, Maxwell, Busquets, Xavi, Iniesta, Pedro, Messi, Villa.

Absen : Fabregas, A. Sanchez, Afellay.

Sevilla : Varas, Escude, Navarro, Spahic, Caceres, Trochowski, Navas, Medel, Perotti, Manu, Kanoute.

Absen : Negredo.



Apa komentar anda tentang prediksi Barcelona vs Sevilla ini? Tuliskan juga prediksi bola anda.



Sumber : http://www.sundul.com/review/prediksi-barcelona-vs-sevilla-2011-10/


sundul.com situs sepakbola dengan berita bolaprediksi bolacuplikan goljadwal siaran bolaskor bola terlengkap.



Facebook : Visit our Fanpage


Follow us: @Sundulcom


Supported By : 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar