Prediksi Lazio vs AC Milan
Liga Italia 2012-2013 Info Tips Skor Pertandingan
Minggu, 21 Oktober 2012, pukul 01.45 WIB, Stadio Olimpico, Roma
Informasi Pertandingan : Prediksi Lazio vs AC Milan :
Roma, SunduL.com
Data dan Fakta :
- Kedua tim telah bertemu sebanyak 41 kali sejauh ini. Dan dari 41 pertandingan tersebut, AC Milan tampil mendominasi dengan 19 kemenangan, 17 kali seri, dan 5 kali kalah dari Lazio.
- Pertandingan terakhir kedua tim berakhir dengan skor 2-0, dimana Hernanes dan Rocchi mencetak gol dipertandingan tersebut.
- Lazio sendiri saat ini telah meraih tiga kemenangan beruntun, dan dua kali kalah dari lima pertandingan terakhir mereka.
- Sedangkan AC Milan meraih dua kemenangan, dua kali seri, dan satu kali kalah di lima pertandingan terakhir mereka.
- Lazio memenangkan pertandingan terakhir mereka ketika menghadapi Pescara dengan skor 0-3.
- Sedangkan AC Milan dipermalukan tim sekota-nya, Inter Milan dengan kalah 0-1.
- Lazio mencetak empat gol pada menit 31-45 babak pertama.
- AC Milan sendiri mencetak tiga gol pada menit 76-90 sejauh ini.
- Terakhir kali AC Milan menang dari Lazio di ajang Liga Italia terjadi pada November 2009, ketika itu mereka menang dengan skor 1-2.
- Lazio saat ini berada diposisi ketiga dengan point 15 dari tujuh pertandingan, mereka memenangkan lima pertandingan, dan telah mengalami dua kekalahan.
- Berbeda dengan Lazio, AC Milan saat ini berada diposisi ke-11 dengan point tujuh dari tujuh pertandingan, mereka meraih dua kemenangan, satu kali seri, dan empat kali kalah.
- Klose menjadi topskor Lazio sementara saat ini dengan total lima gol.
Head 2 Head :
2 Feb 2012 : Lazio 2-0 AC Milan (Serie A)
27 Jan 2012 : AC Milan 3-1 Lazio (Coppa Italia)
5 Pertandingan terakhir Lazio :
7 Okt 2012 : Pescara 0-3 Lazio (Serie A)
5 Okt 2012 : Lazio 1-0 Maribor (Europa League)
30 Sep 2012 : Lazio 2-1 Siena (Serie A)
27 Sep 2012 : Napoli 3-0 Lazio (Serie A)
24 Sep 2012 : Lazio 0-1 Genoa (Serie A)
5 Pertandingan terakhir AC Milan :
8 Okt 2012 : AC Milan 0-1 Inter Milan (Serie A)
3 Okt 2012 : Zenit 2-3 AC Milan (Liga Champion)
29 Sep 2012 : Parma 1-1 AC Milan (Serie A)
27 Sep 2012 : AC Milan 2-0 Cagliari (Serie A)
23 Sep 2012 : Udinese 2-1 AC Milan (Serie A)
Prediksi Roma vs AC Milan Starting XI :
Lazio :
Marchetti
Konko - Biava - Dias - Lulic
Candreva - Gonzalez - Ledesma - Hernanes - Mauri
Klose
Pelatih : V. Petkovic
AC Milan :
Abbiati
Bonera - Mexes - Yepes - De Sciglio
Emanuelson - de Jong - Montolivo - El Shaarawy
Boateng
Bojan
Pelatih : M. Allegri
Apa komentar anda tentang Lazio vs AC Milan ini?
Kirimkan prediksi bola versi anda, melalui kolom komentar di bawah ini.
Sumber : http://www.sundul.com/review/prediksi-lazio-vs-ac-milan-2012-2013/
sundul.com situs sepakbola dengan berita bola, prediksi bola, cuplikan gol, jadwal siaran bola, skor bola terlengkap.
sundul.com situs sepakbola dengan berita bola, prediksi bola, cuplikan gol, jadwal siaran bola, skor bola terlengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar