Turin, SunduL.com - Dari 10 pertemuan terakhir kedua tim, Juventus memenangkan 6 pertandingan, 2x seri, dan 2x kalah ata Lazio. Pertandingan terakhir kedua tim berakhir dengan skor 0 - 1 untuk kemenangan Juventus.
- Dari 5 pertandingan terakhir Juventus, Juventus memenangkan 4 pertandingan, dan 1x seri. Pertandingan terakhir Juventus, mereka menang 0 - 2 di kandang Palermo.
- Sedangkan dari 5 pertandingan terakhir Lazio, mereka menang 2 pertandingan, dan 3x kalah. Pertandingan terakhir mereka, mereka menang 3 - 1 atas Napoli.
- Juventus sendiri saat ini berada diposisi puncak Liga Italia dengan point 65 dari 31 pertandingan. Dari 31 pertandingan tersebut, Juventus memenangkan 17 pertandingan, dan 14x seri.
- Lazio kini berada diposisi ke-3 dengan point 54 dari 31 pertandingan. Dari 31 pertandingan mereka, mereka berhasil menang 16 pertandingan, 6x seri, dan 9x kalah.
- Dalam urusan mencetak gol Juventus saat ini sudah mencetak 51 gol dari 31 pertandingan, sedangkan Lazio 4 gol lebih sedikit dibandingkan Juventus, mereka baru berhasil mencetak 47 gol.
- Pertahanan Juventus, Juventus saat ini baru kemasukkan 17 gol, dan menjadi pertahanan terbaik di Serie A saat ini, sedangkan Lazio sudah kemasukkan 38 gol.
- Juventus sendiri telah memenangkan 10 pertandingan, dan 5x seri dari 15 laga kandang mereka.
- Lazio telah memenangkan 7 pertandingan, 2x seri, dan 6x kalah dari 15 laga tandang mereka.
- Juventus sejauh ini menjadi satu-satunya tim yang belum pernah kalah di Liga Eropa.
- Matri saat ini menjadi topskor Juventus dengan total 10 gol, sedangkan Lazio dipimpin oleh Klose dengan total 12 gol.
Head 2 Head :
27 Nov 2011 : Lazio 0 - 1 Juventus (Serie A) 3 Mei 2011 : Lazio 0 - 1 Juventus (Serie A) 13 Des 2010 : Juventus 2 - 1 Lazio (Serie A)5 Pertandingan terakhir Juventus :
7 Apr 2012 : Palermo 0 - 2 Juventus (Serie A) 2 Apr 2012 : Juventus 3 - 0 Napoli (Serie A) 26 Mar 2012 : Juventus 2 - 0 Inter Milan (Serie A) 21 Mar 2012 : Juventus 2 - 2 AC Milan (Coppa Italia) 18 Mar 2012 : Fiorentina 0 - 5 Juventus (Serie A)5 Pertandingan terakhir Lazio :
8 Apr 2012 : Lazio 3 - 1 Napoli (Serie A) 1 Apr 2012 : Parma 3 - 1 Lazio (Serie A) 25 Mar 2012 : Lazio 1 - 0 Cagliari (Serie A) 18 Mar 2012 : Catania 1 - 0 Lazio (Serie A) 12 Mar 2012 : Lazio 1 - 3 Bologna (Serie A)Prediksi Juventus vs Lazio, Starting XI :
Juventus :
Buffon, Barzagli, Bonucci, Chiellini, Caceres, Pirlo, Vidal, Marchisio, De Ceglie, Vucinic, Quagliarella.Lazio :
Marchetti, Diakite, Biava, Konko, Radu, Cana, Mauri, Ledesma, Hernanes, Candreva, Rocchi.Apa komentar anda tentang prediksi Juventus vs Lazio ini? Tuliskan juga prediksi bola anda.
sundul.com situs sepakbola dengan berita bola, prediksi bola, cuplikan gol, jadwal siaran bola, skor bola terlengkap.
sundul.com situs sepakbola dengan berita bola, prediksi bola, cuplikan gol, jadwal siaran bola, skor bola terlengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar